11
Sep 2021
Kegiatan Parenting MTs Nasruddin
Pada hari Sabtu tanggal 25 September 2021, MTs Nasruddin mengadakan Kegiatan Parenting di aula Madrasah. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala madrasah,Wali kelas,dan Staf dewan guru MTs Nasruddin. Adapun peserta dari kegiatan parenting ini adalah wali murid dari kelas 7 dan 8 MTs Nasruddin Dampit. Dalam Kegiatan ini, Madrasah menghadirkan pakar Parenting dari Airlangga.Beliau meyampaikan materi parenting dengan lugas dan jelas...
Recent Comments